Cara Mengatasi Eksim Pada Bayi
Eksim pada bayi biasanya muncul
di dahi, pipi, atau kulit kepala, bahkan juga muncul di lengan, dikaki, dada,
atau bagian tubuh lainnya.
Gejala Yang Biasanya Muncul antara lain :
Mula-mula kulit tampak kemerahan.Setelah itu muncul gelembung-gelembung kecil berisi air.Apabila gelembung tersebut pecah ( misalnya karena tergaruk ) akan menimbulkan infeksi.Padahal, infeksi bisa membuat kulit terasa semakin gatal.
Penyebab eksim memang tidak bisa dipastikan, namun diperkirakan akibat alergi terhadap sesuatu.pemicu timbulnya eksim bisa berasal dari lingkungan si kecil atau makanan yang dikomsumsinya.
Beberapa Tips Penanganan Eksim Pada bayi :
Gejala Yang Biasanya Muncul antara lain :
Mula-mula kulit tampak kemerahan.Setelah itu muncul gelembung-gelembung kecil berisi air.Apabila gelembung tersebut pecah ( misalnya karena tergaruk ) akan menimbulkan infeksi.Padahal, infeksi bisa membuat kulit terasa semakin gatal.
Penyebab eksim memang tidak bisa dipastikan, namun diperkirakan akibat alergi terhadap sesuatu.pemicu timbulnya eksim bisa berasal dari lingkungan si kecil atau makanan yang dikomsumsinya.
Beberapa Tips Penanganan Eksim Pada bayi :
1.
Memandikan bayi dengan air suam-suam kuku ( air yang terlalu panas akan
membuat kulit bayi menjadi lebih cepat kering ).
2.
Menggunakan sabun bayi yang lembut ( tanyakan pada dokter, sabun yang
cocok untuk kulit bayi Anda ).
3.
Membilas sabun sampai bersih.
4.
Mengeringkan tubuh dengan handuk bersih dan segera mengoleskan tubuh
bayi dengan pelembab.
- Menggunakan baju yang menyerap keringat dan tidak terlalu tebal, agar kulit bayi tetap bisa bernapas.
- Menggunakan deterjen pencuci baju, selimut, dan perlengkapan lain yang aman bagi kulit bayi.Membilas deterjen hingga bersih.
- Menghindari perubahan temperatur yang mendadak, misalnya dari dingin ke panas atau sebaliknya, karena dapat memperburuk kondisi eksim.
- Membersihkan rumah dari debu, bulu binatang dan pemicu alergi lainnya, agar bayi terhindar dari risiko timbulnya eksim.
- Menghindarkan bayi dari kebiasaan menggaruk.bayi mungkin menggaruk dengan tangannya atau menggesek-gesekkan wajah ke bantal ketika tidur.Hal ini akan menyebabkan kulit teriritasi dan semakin gatal.Oleh karena itu, guntinglah kukunya dan bungkus dengan kaus tangan bayi.Selain itu, gunakan sprei yang lembut, agar tidak mengiritasi kulitnya jika ia menggosok-gosokkan wajahnya ke sprei.
- Jika si kecil rewel terus karena gatal, konsultasikan dengan dokter.Mungkin bayi akan diberikan obat antihistamin untuk mengurangi rasa gatal yang dialaminya atau obat oles