Khasiat Manggis Untuk Diabetes Melitus
Khasiat Kulit Manggis Untuk Diabetes Melitus
Mengapa kulit manggis berkhasiat menyembuhkan penderita diabetes melitus ?
Hal ini disebabkan karena kulit buah manggis mengandung senyawa xanthone yang dalam hal ini berfungsi untuk mengurangi resistensi insulin pada penderita diabetes melitus. Zat Xanthone dan flavonoid yang terdapat di dalam dalam kulit manggis bersifat antioksidan.
Antioksidan berkhasiat melindungi serta mencegah sel beta pankreas rusak akibat radikal bebas. Sel tersebut akan mengalami regenerasi sehingga kembali memproduksi insulin yang cukup untuk menurunkan gula darah. Sebagai senyawa antioksidan yang sangat diperlukan oleh tubuh, maka ekstrak kulit manggis pun berkhasiat sebagai anti radang, anti bakteri, dan juga sebagai anti kanker. Pada penderita diabetes melitus, organ pankreas tidak dapat memproduksi hormon insulin secara normal.
Itulah khasiat kulit manggis untuk diabetes melitus yang sudah terbukti dan teruji dalam dunia pengobatan, ini aman tanpa menimbulkan efek samping. Untuk anda yang sekarang sedang mengalami kadar gula darah di atas normal segeara adan konsumsi xamthone plus dari jus manggis yang mengandung manfaat kulit manggis untuk diabetes.